Selamat datang di Awan Penggerak

Blue White Blur Rectangle Illustration

AWAN PENGGERAK

Solusi Peningkatan Kompetensi Pendidik dan Tenaga Kependidikan di Daerah Khusus/3T

Mari pelajari Kurikulum Merdeka secara mandiri

Paper Note Illustration

Topik bisa dipelajari secara bertahap.

Pilih terlebih dahulu modul yang sesuai dengan kebutuhan.

Quote Mark Icon

Ekosistem Awan Penggerak memudahkan pendidik dan tenaga kependidikan untuk mengakses informasi, referensi, serta inspirasi yang ada dalam Platform Merdeka Mengajar (PMM)

Untuk mengakses beragam informasi tersebut,

silahkan kunjungi fitur-fitur unggulan Awan Penggerak

Blue White Blur Rectangle Illustration

Capaian Awan Penggerak hari ini

*)

Map of Indonesia

5

provinsi

15

kabupaten

50

satuan pendidikan

300

guru dan tenaga kependidikan

materi belajar

10

*) Berdasarkan data September 2023 dan akan terus diperbarui setiap 2 (dua) bulan

PNS character Indonesia civil servant  worker
Gray abstract line

Bapak Ibu Guru, ajak rekan guru lainnya untuk belajar bersama dengan memanfaatkan Awan Penggerak

PNS character Indonesia civil servant  worker

Pertanyaan seputar Awan Penggerak

Siapa yang dapat memanfaatkan Awan Penggerak?

Awan Penggerak dapat dimanfaatkan oleh Guru, Kepala Sekolah, dan Siswa mulai dari jenjang PAUD, SD, SMP, SMA, SMK, dan SLB

Apakah memanfaatkan Awan Penggerak harus tersambung dengan jaringan internet?

Awan Penggerak merupakan sebuah sistem berbasis local host atau server lokal sehingga dalam pemanfaatannya tidak terhubung jaringan internet (offline). Sekolah hanya perlu menyalakan laptop/ komputer yang terinstal Awan Penggerak (berfungsi sebagai server lokal) dan acces point

border shadow horizontal
border shadow horizontal

Bagaimana cara masuk ke awan penggerak?

Untuk masuk (login) ke dalam awan penggerak, menggunakan akun (user dan password) yang akan dibagikan oleh admin

border shadow horizontal

Bagaimana cara mengunduh materi dalam

pelatihan mandiri?

Unduhan hanya dilakukan untuk materi pelatihan berupa bahan tayang, buku, atau artikel (ppt dan pdf) namun untuk video tidak dapat diunduh

Apakah handphone/telepon selular dapat digunakan untuk mengeksplor Awan Penggerak?

Handphone/telepon selular dapat digunakan untuk mengeksplor Awan Penggerak, begitu juga dengan laptop (termasuk jenis ChromeBook dan Macbook) namun belum dapat digunakan untuk diinstalkan di dalamnya

border shadow horizontal

Apakah jenis browser/peramban yang dapat

digunakan untuk membuka Awan Penggerak?

Semua browser/peramban mutakhir seperti Google Chrome, Microsoft Edge, Mozilla Firefox, Internet Explorer, ataupun Safari dapat digunakan untuk membuka Awan Penggerak

border shadow horizontal
border shadow horizontal

Pengembang dan Kontributor Awan Penggerak

indonesian map silhouette

Direktorat Guru Pendidikan Menengah dan Pendidikan Khusus

Direktorat Guru

Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat

BBPPMPV Bidang Mesin dan Teknik Industri

BPMP

Lampung

BPMP

Sulawesi Utara

BPMP

Maluku Utara

BPMP

Maluku

BPMP

Papua Barat